Postingan

Menampilkan postingan dari 2012

Pengertian chain pada packet flow mikrotik

Gambar
Jika kita sudah mulai melakukan konfigurasi secara kompleks misal menggunakan firewall ada baiknya kita mengerti beberapa pengertian chain di dalamnya, chain bisa di ibaratkan sebagai pos pemerikasaan dari mana dan mau kemana packet yang telah di periksa. untuk lebih detailnya bisa di lihat pada gambar berikut : gambar tersebut saya ambil dari http://wiki.mikrotik.com/wiki/Manual:Packet_Flow dan bisa anda baca kembali untuk lebih detailnya, akan sangat percuma ketika kita ingin melakukan beberapa konfigurasi dari load balancing, pengaturan bandwidth manajemen, ataupun kita akan melakukan blocking terhadap situ-situs tertentu akan tetapi kita tidak memahami dasar dari packet flow di dalam mikrotik. Di dalam packet flow terdapat 5 pos pemeriksaan didalamnya yaitu 1. Input 2. Output 3. Forward 4. Prerouting 5. Postrouting Untuk penjelasannya seperti berikut : input = pos pemeriksaan paket data yang terletak di depan Local Proses, semua data yang menuju ke dalam router itu se...

Load Balancing dengan metode PCC pada mikrotik

Gambar
Kali ini saya akan membahas salah satu metode load balancing di dalam mikrotik, pengertian dari load balancing sendiri adalah teknik untuk mendistribusikan beban trafik pada dua atau lebih jalur koneksi secara seimbang, agar trafik dapat berjalan optimal, memaksimalkan throughput, memperkecil waktu tanggap dan menghindari agonize pada salah satu jalur koneksi. selama ini kita beranggapan bahwa jika kita memiliki 2 koneksi dan menggabungkan antara kedua dengan bulk acclimation maka bandwdith kita menjadi 2 kali lebih besar, Hal ini perlu kita perjelas dahulu, bahwa loadbalance tidak akan menambah besar bandwidth yang kita peroleh, tetapi hanya bertugas untuk membagi trafik dari kedua bandwidth tersebut agar dapat terpakai secara seimbang dan maksimal, dan untuk metode pcc adalah salah satu alternatif jika kita ingin menerapakan load balance dimana mikrotik akan mengingat ingat koneksi sebelumnya untuk digunakan untuk topologi jaringan yang akan digunakan dalam membah...

Catatan kecil keterangan bandwidth management

Rate limit (pada hotspot user profile) = akan membuatkan queue simple secara otomatis untuk nilai max-limit dan limit-at yang akan anda isikan Max limit = maximum bandwidth yang akan diberikan Total Limit = maximum total akumulasi bandwidth upload dan download Limit at = bandwidth minimal yang akan didapatkan Burst limit = bandwidth yang akan diberikan selama rata-rata penggunaan bandwidth kurang dari burst treshold Burst threshold = nilai rata-rata penggunaan bandwidth  sebagai tambahan ketika kita ingin menentukan max limit dan limit at :   Limit-At = Total Bandwith / Jumlah Client Max-Limit = < Total Bandwith Jika jumlah client terlalu banyak maka bisa digunakan perhitungan : Limit-At = Total Bandwith / jumlah rata-rata maksimal client yang aktif Max-Limit = TotalBandwith / jumlah rata-rata minimal client yang aktif

Catatan - Catatan kecil tentang mikrotik

- dst = delay saving time -terdapat pada sntp - jika kita mengakses mikrotik dengan winbox menggunakan ip lebih stabil dari pada menggunakan mac address karena packet yang bejalan menggunakan ip address adalah packet tcp sedangkan packet menggunakan mac-address adalah packet udp, - mengapa arp masuk di label layer 2 sedangkan warnanya ikut pada layer 3, karena di dalam arp terdapat ip address dan mac address - nama akan muncul identitas akan muncul ketika kita akan mengakses mikrotik menggunakan winbox - status DAC pada ip route di dapat ketika kita membuat ip address, sehingga pada ip route secara otomatis akan menambahkan routing - sntp = simple ntp - fungsi DNS adalah merubah nama menjadi ip address, dan juga mengubah ip address menjadi nama - auto restore before backup pada file list berfungsi untuk menyimpan konfigurasi sebelumnya ketika kita melakukan sys reset - leases time adalah waktu yang diberikan kepada mesin client untuk menggunakan ip yang diberikan oleh router, sehingga...

Web Proxy Setting Mikrotik

Sedikit penjelasan mengenai beberapa fungsi yang ada web proxy - max fresh time - adalah waktu maksimal sebuah object dari website yang disimpan di dalam cache, jika ada request baru maka proxy akan secara otomatis mengupdate object terbaru. - Serialze connections - jika mengaktifkan ini maka request dari client akan diproses berurutan secara serial FIFO dan diselesaikan secara urut FIFO juga. - Always from cache - Jika ada request dari client maka Proxy akan berusaha untuk mencari ke dalam cache terlebih dahulu sebelum merequest ke server aslinya - Cache HIt DSCP (TOS) - ketika proxy menemukan objet yang diminta oleh client ada di dalam cache maka proxy akan mengubah parameter TO di packet header object tersebut sebelum dikirim ke client.

tips block download berdasarkan extension menggunakan mikrotik

kali ini saya akan membahas bagaimana cara melakukan block terhadap traffik download berdasarkan extension file, ada 2 metode cara melakukan block, yaitu bisa menggunakan fitur content pada rule firewall filter, atau bisa juga menggunakan fasilitas web proxy pada mikrotik metode 1 dengan menggunakan firewall filter, kali ini saya akan melakukan block berdasarkan file dengan extenion mp3, untuk commandnya :   /ip firewall filter add action=drop chain=forward content=.mp3 disabled=yes src-address=[ip yang mengarah ke client] metode 2 dengan menggunakan web proxy, langkah-langkahnya adalah : 1. pastikan kita sudah mengaktifkan web proxy terlebih dahulu, untuk commandnya : /ip proxy set set cache-administrator="gilang admin" enabled=yes port=8080 2. setelah itu pastikan kita sudah melakukan direct koneksi kita ke web proxy atau nama lainnya adalah transparant proxy, untuk commandnya :  /ip firewall nat add action=redirect chain=dstnat dst-port=80 protocol=tcp src-ad...

sharing file windows 7 pada mikrotik

Gambar
Kali ini saya harus benar-benar sabar dalam melayani user, khusunya yang baru benar benar benaaaaaaaar bangeet nget ngets masih awam sama yang namanya NETWORK, semoga yang saya ajarin ini bukan lulusan TI termasuk saya :D, biasanya pada windows 7 secara difault akan mengaktifkan firewall selain itu juga mengaktifkan proteksi untuk sharing file, berikut point yang penting ketika kita akan mengaktifkan sharing file pada windows 7 khususnya yang sudah terhubung pada mikrotik cermati gambarnya yaa,, Lihat pada gambar point 1, Pastikan anda sudah mematikan proteksi file sharing pada windows 7, yang terletak pada control panel --> network and internet --> network and sharing center --> change advanced sharing settings, nah di situ ada paramter turn off password protection silahkan dipilih Lihat pada gambar point 2, Pastikan juga sudah membuat workgrup dengan nama yang sama, sehingga ketika kita membuat windows explorer kita bisa langsung melihat directory dari komputer ...

Tips Memblokir Koneksi di Kantor Selain Yahoo Messenger

Setelah sekian lama tidak ngeblog kali ini saya akan membahas bagaimana cara melakukan block terhadap semua website dan yang diaccept hanya yahoo messanger, pokok bahasan ini sebetulnya karena ada salah satu user yang menanyakan dan akhirnya saya menanyakan ulang kepada salah satu pakarnya :D, silahkan ikuti langkah - langkah berikut : 1. Karena pembacaan rule dalam mikrotik adalah dari atas ke bawah maka langkah awalnya adalah kita harus mengaccept ip untuk yahoo messanger terlebih dahulu dengan melakukan list terhadap ip tersebut, untuk commandnya : /ip firewall address-list add address=98.136.0.0/13 disabled=no list=yahoo add address=67.195.0.0/16 disabled=no list=yahoo add address=216.155.192.0/18 disabled=no list=yahoo add address=64.78.184.0/21 disabled=no list=ym443 add address=124.108.112.0/20 disabled=no list=ym443 2. Setelah kita list ip yahoo, kita bisa accept terlebih dahulu untuk ip tersebut dan beberapa port yang digunakan oleh yahoo messanger seperti port 80, 44...

Virus menghilangkan folder

Biasanya saya membicarakan seputaran jaringan, untuk kali ini saya ingin membicarakan mengenai virus komputer dimana virus ini biasanya setelah berhasil di hapus keberadaannya akan meninggalkan jejaknya dengan menghilangkan folder yang ada di PC kita, sehingga buat yang pernah merasa terkena virus dan tiba-tiba foldernya hilang jangan panik dulu, ada kemungkinan si virus menyembunykan folder, hal ini terjadi jika anda masih menggunakan jendela (windows.red), untuk mengatasinya dengan perintah berikut : J[nama partisi]:\>attrib -s -h j[nama partisi yang di curigai foldernya hilang]:\* /s /d ketikkan perintah tersebut di dalam command prompt windows, atau pilih RUN ---> CMD Selamat mencoba :)

Load balancing multiple gateway

Gambar
Setelah beberapa tutorial mengenai load balancing sebelumnya kali ini saya akan menjelaskan load balancing yang paling mudah, dimana kita tinggal mengarahkan setiap traffik user ke ISP yang kita inginkan dengan cara mengelompokkan dengan groub, sehingga asumsinya semisal groub A melewati ISP 1 dan groub B melewati ISP 2, untuk gambaranya kurang lebih seperti gambar berikut :   Semisal : Groub A memiliki ip 192.168.100.0/25 Groub B memiliki ip 192.168.100.128/25 Agar Groub A menggunakan traffik dari ISP 1, maka ditandai untuk diarahkan ke gateway ISP 1 : /ip firewall mangle add chain=prerouting src-address=192.168.100.0/25 action=mark-routing new-connection-mark=groubA Agar Groub A menggunakan traffik dari ISP 1, maka ditandai untuk diarahkan ke gateway ISP 2 : /ip firewall mangle add chain=prerouting src-address=192.168.100.128/25 action=mark-routing new-connection-mark=groubB setelah di tandai tinggal kita arahkan ke gateway masing ISP Untu...

Keamanan Wireless dengan Mikrotik

Gambar
Mikrotik khususnya untuk wireless memiliki cara penanganan yang sangat mudah dalam menghindari serangan seperti netcut, biasanya mereka melakukan scanning network yang berada didalam satu jaringan, tujaunnya adalah mendapatkan informasi IP dan Mac-address korban, karena setelah mereka mendapatkan informasi tersebut, mereka akan cloning ke laptop atau pc yang pada akhirnya mendapatkan hak akses untuk berinternet ria, dengan kita menggunakan wireless yang ada di mikrotik kita dapat mematikan fasilitas "default forward" sehingga network wireless yang berada di dalam satu jaringan tidak dapat di scanning, letak "default forward" tersebut seperti pada gambar berikut :     Matikan default forward yang ada di menu wireless tersebut.. selamat mencoba :)

Memanfaatkan Jalur VPN

Gambar
Kali ini saya ingin menjelaskan bagaimana cara memanfaatkan jalur VPN, case study di sini adalah ketika seorang perlanggan internet hanya mendapatkna koneksi IIX dari providernya, Sedangkan yang international tidak mencukupi, di sisi lain di kantor cabangnya misalany memiliki akses internet di mana link internationalnya lebih banyak di banding dengan IIXnya, untuk gambarannya kurang lebih seperti berikut : Di asumsikan koneksi facebook atau youtube adalah link international yang nantinya akan di dapat dari kantor cabang yang telah terhubung ke VPN menggunakan pptp, untuk konfigurasinya kurang lebih seperti berikut : tandai terlebih dahulu paket yang bukan IIX menggunakan address list nice /ip firewall mangle add action=mark-connection chain=prerouting disabled=no dst-address-list=!nice new-connection-mark=con-ke-vpn passthrough=yes add action=mark-routing chain=prerouting connection-mark=con-ke-vpn disabled=no new-routing-mark=ke-vpn passthrough=no Setelah ditand...

Mikrotik dan Proxy (squid)

Gambar
Biasanya para pengguna mikrotik ingin lebih mudah dalam hal penggunaan mikrotik sehingga mereka mamasang mikrotik pada perangkat PC dimana nanti tinggal di tambahkan hardisk external untuk menyimpan content website, Selain itu ada juga yang menambahkan proxy(squid) secara independen untuk topologinya kira-kira seperti ini : Berbeda dengan pemasangan NAT dimana proxy di jadikan satu dengan mirktoik, untuk topologi diatas setting konfigurasi firewall natnya seperti berikut : /ip firewall nat add chain=dstnat src-address=IP_network_client protocol=tcp dst-port=80 action=dst-nat to-address=ip_proy to-ports=port_proxy selamat mencoba :)

VPN antar 2 kantor atau lebih

Gambar
study casenya adalah seperti topologi berikut :     penjelasan mengenai topologi diatas adalah ketika ada 2 kantor atau lebih yang menginginkan setiap kantor dapat sharing data dengan kantor yang lain sehingga nantinya bisa terbentuk jaringan lokal antar kantor. Asumsinya adalah ip yang terhubung ke internet adalah ip public Router A : ip publiknya 10.10.10.1 Router B : ip publiknya 20.20.20.1 Laptop :ip publiknya 30.30.30.1 Untuk menghubungkan kedua jaringan tersebut bisa menggunakan fasilitas VPN salah satu fitur vpn yang ada pada mikrotik adalah pptp selain itu juga minimal harus memilik 1 ip public yang fix , semisal Router A memilik ip public fix sesuai dengan yang tertulis Konfigurasi pada router A 1.       Aktifkan PPTP server, untuk commandnya :    /interface pptp-server server set enabled=yes 2.       Create user ppp   yang digunakan untuk router B dan laptop pada r...

Bandwidth Manajemen Mikrotik

Sebelum kita melakukan percobaan mengenai bagaimana cara melakukan konfigurasi bandwidth manajemen pada mikrotik, kita harus tau beberapa point penting dan pengertiannya. Rate limit (pada hotspot user profile) = akan membuatkan queue simple secara otomatis untuk nilai max-limit dan limit-at yang akan anda isikan Max limit = maximum bandwidth yang akan diberikan Total Limit = maximum total akumulasi bandwidth upload dan download Limit at = bandwidth minimal yang akan didapatkan Burst limit = bandwidth yang akan diberikan selama rata-rata penggunaan bandwidth kurang dari burst treshold Burst threshold = nilai rata-rata penggunaan bandwidth

Membedakan traffik bandwidth browsing dan game

Kali ini saya ingin menjelaskan bagaimana cara mengarahkan traffik bandwdith untuk browsing dan untuk game, dimana asusmsinya untuk uplinknya menggunakan 2 ISP, katakanlah 1 ISP lokal dan 1 ISP international, dimana untuk ISP lokal digunakan untuk browsing dan ISP International digunakan untuk game, langkah awalnya adalah kita membuat penandaan untuk paket browsing menggunakan mangle, dimana untuk browsing biasanya menggunakan port 80 dan 443, untuk contoh commandnya /ip firewall mangle add action=mark-connection chain=prerouting dst-port=80 in-interface=ether-lokal new-connection-mark=browsing protocol=tcp add action=mark-connection chain=prerouting dst-port=443 in-interface=ether-lokal new-connection-mark=browsing protocol=tcp add action=mark-routing chain=prerouting connection-mark=browsing in-interface=ether-lokal new-routing-mark=ke-isp1 Setelah kita melakukan penandaan menggunakan mangle, untuk mengarahkan traffik kita gunakan routing, untuk contoh commandnya : /ip route...

IP Khusus dan IP Private

 Terkadang kita perlu membedakan antara ip publik dan ip local, kali ini saya akan memberikan informasi sehingga kita dapat membedakan antara ip publik dan ip local, pada intinya ip public adalah ip yang tidak terdapat pada ip privat ataupun ip khusus berikut ini : 1. ip privat     10.0.0.0/8  - 10.0.0.0 - 10.255.255.255     172.16.0.0/12 - 172.16.0.0 - 172.16.255.255     192.168.0.0/16 - 192.168.0.1  - 192.168.255.254 2. ip khusus Address Block             Keterangan                   ------------------------------------------------------------------ 0.0.0.0/8                    "This" Network                        10.0.0.0/8  ...

Membangun Hotspot Server dengan Bridge Port Mikrotik

Gambar
Kali ini saya ingin menjelaskan bagaimana membangun hotspot dengan melakukan bridging di sisi wireless, hal ini di lakukan karena kita membutuhkan jangkauan hotspot yang lebih luas sehingga kita memerlukan akses point dimana nantinya terhubung ke hotspot server, untuk gambaran topologi jaringannya seperti berikut : Asumsinya RB1100 sudah terhubung dengan jaringan internet 1. Langkah awal kita harus membangun hotspot server terlebih dahulu dan di sini saya membuat hotspot yang nantinya interface ethernetnya saya letakkan pada port 9 RB1100, untuk langkah - langkahnya bisa di lihat di sini  2. Setelah kita selesai setup hotspot server, kita lakukan bridge di sisi RB433, yang kita masukkan port bridge adalah interface ethernet 1 dan wireless 1 (Wlan 1), sehingga ketika port interface ether 1 pada RB433 saya hubungkan ke RB1100 haslinya ketika user mengakses wireless RB433 akan muncul halaman hotspot, Untuk command atau langkah - langkah melakukan bridge seperti berikut : [ad...

Routing antar router

Gambar
kali ini kita akan mencob menghubungkan 2 PC yang berada di bawa Router yang berbeda, yang akan saya ambil contoh adalah bagaimana menghubungkan antara PC3 dan PC4 : diketahui : PC4 terhubung dengan Router 5 (R5) PC3 terhubung dengan Router 3 (R3) antara Router 5 dan Router  3 yang saling terhubung adalah R3E2 dan R5E2 Port yang mengarah ke PC3 adalah R3E1 dan Port yang mengarah ke PC4 adalah R5E1 konfigurasi pada Router 3 [admin@router3] /ip route add disabled=no distance=1 dst-address=0.0.0.0/0 gateway=192.168.3.66 scope=30 target-scope=10 add disabled=no distance=1 dst-address=10.10.10.0/30 gateway=192.168.3.66 scope=30 target-scope=10 konfigurasi pada Router  5 [admin@Router5] /ip route add disabled=no distance=1 dst-address=0.0.0.0/0 gateway=192.168.5.1 scope=30 target-scope=10 add disabled=no distance=1 dst-address=192.168.3.32/27 gateway=192.168.3.65 scope=30 target-scope=10 Secara konsep adalah kita harus memasukkan parameter dst-add...

Ubuntu S*ck dan Windows 7

Gambar
Sesekali yang di bahas tidak seputaran jaringan hehehe dan kali ini saya mencoba melakukan instalasi linux dengan dual boot, boot yang pertama menggunakan windows 7 dan boot yang kedua menggunakan linux ubuntu, setelah mencoba menduakan windos dengan si pinguin al hasil lepi saya pun menjadi blue screen :)) ,akhirnya saya berniat untuk menghapus si pinguin ubuntu S*ck tersebut dari lepi saya, tanya mbah google ternyata ada yang berhasil menghapus ubuntu tersebut dengan bantuan MbrFix, untuk lebih jelasnya silahkan cari ke mbah google dengan kata kunci MbrFix atau bisa juga download di sini setelah di download extract file tersebut pada partisi C, setelah itu ketikkan perintah berikut : mbrfix /drive 0 fixmbr /yes setelah klik kanan pada my computer windows > manage > pilih disk management > dan akan muncul form seperti berikut :  pada partisi yang bergaris hijau adalah letak dimana ubuntu berada, tinggal kita format dan buat partisi baru :D, selamat mencoba

Kirim email via mikrotik

Salah satu fitur yang sangat menarik ketika kita menggunakan mikrotik adalah kita dapat mengirim email via terminal terminal mikrotik, sehingga secara cepat tanpa harus membuka page email kita, kita dapat langsung mengirimkan message ke alamat yang kita tuju, nah yang akan kita coba saat ini adalah mengirim email melalui web server google, untuk caranya adalah seperti berikut : klik new terminal pada aplikasi winbox (asumsinya kita sudah terhubung dengan internet), ya iyalah klo nggak terhubung ke internet gimana nasib packet data yang kita kirim :D /tool e-mail send tls=yes server=173.194.77.108 port=587 from=xxxx@gmail.com user=xxx@gmail.com password=xxxxxxxx to=xxxxxxx@gmail.com subject="test" body="teslagi" untuk username dan password isikan sesuai username password dari id email "from=xxxx@gmail.com", selamat mencoba dan happy blogging

melimit file download extension .mp3 atau .zip

Kali ini saya akan membahas bagaimana cara melimit download yang biasanya hanya berdasarkan port tertentu misal port 80, nah kali ini dengan memanfaatkan fasilitas content pada mikrotik saya mencoba untuk melakukan limitasi pada file download yang berupa file mp3 atau file zip, untuk langkah - langkahnya seperti berikut : buat terlebih dahulu rule manglenya untuk memberikan tanda pada koneksi asal(ip_lokal) yang akan di limit file download mp3 atau zip serta tambahkan juga content file yang akan di limit seperti command berikut ; /ip firewall mangle add action=mark-connection chain=forward content=.mp3 disabled=no new-connection-mark=conn-mp3 passthrough=yes src-address=4.4.4.0/24 (ip_lokal) add action=mark-packet chain=forward connection-mark=conn-mp3 disabled=no new-packet-mark=packet-mp3 passthrough=no add action=mark-connection chain=forward content=.zip disabled=no new-connection-mark=conn-zip passthrough=yes src-address=4.4.4.0/24 (ip_lokal) add action=mark-packet chain...

hanya akses web tertentu menggunakan mikrotik

setelah sekian lama bertapa kali ini saya akan membahas bagaimana membuat blog untuk semua alamat web dan hanya web web tertentu saja yang dapat di akses, kali ini saya ingin memberi contoh hanya untuk web google saja yang dapat di akses, langakah - langkahnya adalah seperti berikut : 1. create pada ip firewall address list untuk list ip google terlebih dahulu : /ip firewall address-list add address=74.125.235.52 disabled=no list=google add address=74.125.235.50 disabled=no list=google add address=74.125.235.48 disabled=no list=google add address=74.125.235.51 disabled=no list=google add address=74.125.235.63 disabled=no list=google add address=74.125.235.56 disabled=no list=google add address=74.125.235.55 disabled=no list=google add address=74.125.235.52 disabled=no list=google add address=74.125.235.0/24 disabled=no list=google add address=10.10.10.0/24 disabled=no list=local untuk point yang pertama bisa disesuaikan dengan web tertentu yang akan di block ...

block situs porno menggunakan web proxy mikrotik

kali ini kita akan mencoba membuat block situs porno dengan cara memanfaatkan proxy internal RouterBoard untuk mendirect web tersebut ke halaman google, langkah - langkahnya adalah sebagai berikut : 1. buat direct port html ke proxy dengan cara seperti berikut : /ip firewall nat add action=redirect chain=dstnat disabled=no dst-port=80 protocol=tcp to-ports=8080 2. setelah itu aktifkan proxy /ip proxy set always-from-cache=no cache-administrator=webmaster cache-hit-dscp=4 \ cache-on-disk=no enabled=yes max-cache-size=none max-client-connections=\ 600 max-fresh-time=3d max-server-connections=600 parent-proxy=0.0.0.0 \ parent-proxy-port=0 port=8080 serialize-connections=no src-address= 0.0.0.0 3. Langkah selanjutnya buat direct yang mengarah ke google seperti berikut : /ip proxy access add action=deny disabled=no dst-port=80 path=*porno* redirect-to= www.google.com src-address=172.198.10.2-192.168.10.254[range address client] untuk range address client silahkan anda ses...

konfigurasi dasar hotspot mikrotik

Gambar
Salah satu fasilitas di dalam mikrotik adalah fitur login hotspot dimana setiap user yang ingin melakukan koneksi internet harus login telebih dahulu, sehingga yang hanya dapat melakukan akses ke internet hanya client yang telah kita registrasikan , salah satu manfaat dari fitur ini adalah memudahkan kita dalam melihat besarnya traffik internet pada setiap user yang telah login dan mengakses internet, berikut langkah – langkah jika kita ingin menggunakan salah satu fitur tersebut : 1.  Langkah pertama , klik ip à hotspot dan setelah itu klik “hotspot setup” maka akan muncul form hotspot interface seperti di bawah ini, hotspot interface berupa Ethernet yang menghubungkan router ke client, sehingga nantinya jika output interface Ethernet kita yang menghubungkan router ke client(switch) ada di ether 5 maka yang kita pilih adalah hotspot interface ether 5, sampai dengan langkah ini kita telah membuat pengubung antar client dan router 2.    Setelah itu klik next d...